Cara Mencari Akar Kuadrat
Arti dari akar pangkat dua suatu bilangan adalah suatu bilangan yang jika dikalikan dengan dirinya sebanyak dua kali hasilnya sama dengan bilangan yang dicari akarnya.
Akar pangkat dua adalah kebalikan bilangan berpangkat dua yang dilambangkan dengan tanda
Contoh :
Langkah-langkah dalam mencari akar kuadrat :
1. Pisahkan deretan bilangan itu dua angka dari belakang
2. Sisa paling depan dicari perkalian kembarnya
3. Jika menurunkan angka harus selalu dua angka
4. Pedoman untuk angka akhir :
Bila angka akhirnya 0 hasilnya = 0
1 hasilnya = 1 atau 9
4 hasilnya = 2 atau 8
5 hasilnya = 5
6 hasilnya = 4 atau 6
9 hasilnya = 3 atau 7
Contoh Soal:
Selanjutnya :
Akar pangkat dua adalah kebalikan bilangan berpangkat dua yang dilambangkan dengan tanda
Contoh :
dibaca akar pangkat dua dari 49 = 7, sebab 7 x 7 = 49
dibaca akar pangkat dua dari 64 = 8, sebab 8 x 8 = 64
Langkah-langkah dalam mencari akar kuadrat :
1. Pisahkan deretan bilangan itu dua angka dari belakang
2. Sisa paling depan dicari perkalian kembarnya
3. Jika menurunkan angka harus selalu dua angka
4. Pedoman untuk angka akhir :
Bila angka akhirnya 0 hasilnya = 0
1 hasilnya = 1 atau 9
4 hasilnya = 2 atau 8
5 hasilnya = 5
6 hasilnya = 4 atau 6
9 hasilnya = 3 atau 7
Contoh Soal:
Selanjutnya :
Kalau masih belum mengerti silahkan betanya di kolom komentar yaaaa.... Oh ya hampir lupa. Akar pangkat 2 ini biasanya berkaitan dengan penyelesaian soal-soal bujursangkar. Kita dapat mengetahui panjang sisi dari suatu bujursangkar yang telah diketahui luasnya.
Misalkan carilah panjang sisi dari bujursangkar yang mempunyai luas 729 cm persegi, maka panjang sisinya dapat diketahui dari akar pangkat 2 dari 729 yaitu 27 cm.
No comments:
Post a Comment